Portal Satu Data Kementerian Investasi dan Hilirisasi/BKPM merupakan perwujudan pelaksanaan Peraturan Presiden Nomor 39 Tahun 2019 tentang Satu Data Indonesia yang bertujuan untuk menyebarluaskan data dan informasi dalam bentuk dataset, infografis, dan visualisasi. Portal ini diharapkan dapat menunjang kebutuhan data investasi yang ada di Indonesia.
Jl. Gatot Subroto No. 44, Jakarta 12190